Tanda-Tanda Si Kecil Kedinginan

Ciri-Ciri Bayi Kedinginan Karena Suhu AC

22.03.2021

Pada bulan-bulan pertama setelah dilahirkan, bayi biasanya sebaiknya dijaga untuk selalu merasa hangat dan nyaman. Berbeda dengan orang dewasa, bayi lebih berisiko tinggi kehilangan panas tubuh.

headphones

PLAYING: Ciri-Ciri Bayi Kedinginan Karena Suhu AC

4 min read

Pada bulan-bulan pertama setelah dilahirkan, bayi biasanya sebaiknya dijaga untuk selalu merasa hangat dan nyaman. Berbeda dengan orang dewasa, bayi lebih berisiko tinggi kehilangan panas tubuh.

Pada bulan-bulan pertama setelah dilahirkan, bayi biasanya sebaiknya dijaga untuk selalu merasa hangat dan nyaman. Berbeda dengan orang dewasa, bayi lebih berisiko tinggi kehilangan panas tubuh karena: 

  1. Rasio luas tubuh dan berat badan bayi  yang tinggi menjadikannya berisiko tinggi mengalami kedinginan
  2. Bayi belum memiliki ketrampilan ataupun kemampuan mental untuk mengatur sendiri suhu ruangan sesuai keinginannya. 

 
Kondisi ini tentu saja berisiko untuk kesehatan anak atau bayi. Sebuah penelitian yang dimuat di International Journal of Epidemiology and The Journals of Pediatrics mengungkapkan adanya hubungan antara bayi yang mengalami kepanasan atau kedinginan dengan SIDS (Sudden Infant Death Syndrome). 
 
Nah untuk lebih jelasnya, Mam dapat mengetahui beberapa tanda bahwa si Kecil merasa kedinginan berikut ini: 
 

  • Bayi cenderung lebih diam. Berbeda dengan orang dewasa, bayi belum bisa menggigil saat merasa dingin. Oleh karena itu bayi akan lebih banyak menghabiskan energi di dalam tubuhnya untuk tetap merasa hangat. Akibatnya, dia akan lebih banyak diam dan malah tidak menangis saat merasa dingin.
     
  • Bayi kehilangan selera makan. Kedinginan dapat membuat jadi kehilangan nafsu makan dan tidak berselera untuk minum ASI atau susu, atau makanan padat.
     
  • Tangan dan kaki bayi terasa dingin. Selain dapat dirasakan melalui tangan dan kaki, pada kasus kedinginan yang agak parah, dada bayi juga akan terasa dingin walaupun dia telah menggunakan pakaian. Jika bayi mengalami gejala ini, dia sebaiknya segera mendapatkan kehangatan dengan cara dipeluk oleh orang dewasa. Setelah bayi merasa hangat, Mam dapat menambah lapisan pakaiannya agar terhindar dari udara dingin.
     
  • Bayi mengalami neonatal cold syndrome. Pada kasus kedinginan yang parah, maka fungsi-fungsi vital tubuh bayi akan melambat. Bayi kemudian menjadi lesu dan lemas, kaki dan tangannya akan terlihat membengkak dan berwarna merah muda. Gejala ini dapat berakibat fatal bagi kesehatan anak atau bayi. Bayi yang mengalami gejala ini sebaiknya segera dilarikan ke unit gawat darurat untuk mendapatkan penanganan yang tepat.

 
 
Agar tidak mengalami kedinginan, Mam sebaiknya selalu menjaga kesehatan anak atau bayi dengan membuatnya selalu merasa hangat dan nyaman. Untuk itu, Mam dapat berkonsultasi lebih lanjut dengan dokter anak mengenai suhu udara ruangan yang direkomendasikan untuk si Kecil. 
 
Salah satu anjuran dari dokter adalah, bayi sebaiknya selalu diberi satu lapis pakaian ekstra dibandingkan dengan yang dipakai oleh orang dewasa pada suhu ruangan yang sama. Selain itu, Mam dapat membuatnya tetap hangat dengan memberikan minyak telon bayi, serta menambahkan aksesoris penghangat seperti topi, sarung tangan serta kaus kaki. 
 

Yuk Cari Inspirasi Hebat Lainnya

Cara Stimulasi Agar Anak Cepat Belajar Jalan.jpg

Cara Stimulasi Agar Anak Cepat Belajar Jalan

Berdiri dan berjalan menjadi bagian dari tahapan proses perkembangan anak. Biasanya, anak akan mengikuti tahapan merayap, merangkak, berdiri, dan melangkah sebelum akhirnya bisa berjalan.

Pentingnya Mengetahui Cara Mengatasi Sakit Perut pada Anak

Pentingnya Mengetahui Cara Mengatasi Sakit Perut pada Anak

Sakit perut adalah salah satu keluhan yang sering dilontarkan oleh anak. Bahkan, sakit perut kerap menjadi alasan orangtua membawa si Kecil ke dokter.

Perkembangan Anak 1 Tahun, Buah Hati Sudah Bisa Apa Saja?

Perkembangan Anak 1 Tahun, Buah Hati Sudah Bisa Apa Saja?

Melihat anak tumbuh dan berkembang secara optimal menjadi salah satu kebahagiaan sebagai orang tua. Terlebih lagi jika perkembangan si Kecil berjalan sesuai dengan usianya.

Tips Mengatasi Alergi Dingin Pada Anak yang Perlu Diketahui

Tips Mengatasi Alergi Dingin Pada Anak yang Perlu Diketahui

Jika Mam atau Pap memiliki riwayat alergi, anak-anak mungkin juga berpotensi memiliki alergi tersebut. Alergi sendiri berkaitan erat dengan sistem imun sebagai reaksi membela diri untuk melawan saat ada zat tertentu atau alergen sebagai pemicunya.

Tipe Parenting Anak Usia Dini_Mam yang Mana (1).jpg

Tipe Parenting Anak Usia Dini, Mam yang Mana?

Bagaimana cara Mam mengasuh si Kecil akan mempengaruhi segala aspek dalam hidupnya kelak. Mulai dari kepribadian, mental, emosional, hingga kesehatan fisik.

Jadwal Tidur Bayi untuk Tumbuh Kembangnya.jpg

Jadwal Tidur Bayi untuk Tumbuh Kembangnya

Waktu tidur adalah kebutuhan dasar manusia karena berperan penting untuk fisik dan mental, baik bagi orang dewasa dan terlebih bagi anak-anak. Saat tidur, organ tubuh kita melakukan proses revitalisasi atau perbaikan.

Penyebab dan Cara Mengatasi Sakit Perut Pada Anak (Thumbnail).jpg

Penyebab dan Cara Mengatasi Sakit Perut Pada Anak

Jika Si Kecil sakit, tentu Mam & Pap akan merasa khawatir. Terlebih jika sakit yang dialami membuat Si Kecil kehilangan keceriaan dan menghambat proses belajarnya. Salah satu masalah kesehatan yang kerap dikeluhkan anak-anak adalah sakit perut.

Produk Wyeth Nutrition

procalgold.png

S-26 Procal GOLD

Susu pertumbuhan dengan kandungan nutrisi yang diformulasikan oleh Wyeth Nutrition Expert untuk dukung potensi hebat & Belajar Progresif si Kecil. (Usia 1-3 tahun)

promise-baru.png

S-26 Promise GOLD

Susu pertumbuhan dengan kandungan nutrisi yang diformulasikan oleh Wyeth Nutrition Expert untuk dukung potensi hebat & Belajar Progresif si Kecil. (Usia 3-12 tahun)

promise-a

S-26 Promise Nutrissentials

Susu bubuk Anak usia 3-12 Tahun. Berikan Nutrisi, Inspirasi, & Stimulasi tepat untuk bantu Ia siap belajar.

Informasi Parenting untuk Mam dan Pap

Temukan informasi seputar nutrisi, stimulasi, tumbuh kembang, dan tips parenting di periode

Pra-Kehamilan, Kehamilan, Bayi, dan Anak.

Pra-kehamilan

Pra-Kehamilan

Informasi cara mempersiapkan kehamilan dan tips penting selama masa pra-kehamilan.

Kehamilan

Kehamilan

Informasi lengkap tentang masa kehamilan dari trimester pertama,  hingga persalinan.

Anak

Anak

Pelajari nutrisi, stimulasi, tumbuh kembang, dan tips parenting untuk si Kecil usia di atas 1 tahun di sini.

Bayi

Bayi

Pelajari nutrisi, stimulasi, tumbuh kembang, dan tips parenting untuk si Kecil usia 0-12 bulan di sini.

Berikan Rating

Please login to leave us a comment.

Login